Genset Perkins Premium memang tidak dapat diragukan kapabilitasnya. Tetapi saya mengamati bahwa beberapa pemilik industri tidak mempertimbangkan pembelian jenis yang tepat sesuai kebutuhan mereka.
Memang semua jenis generator dari Perkins memiliki kualitas terbaik. Tetapi, bukan berarti pemilik industri asal membeli. Mereka perlu mempertimbangkan beberapa faktor penting sebelum memutuskan generator yang paling tepat sesuai anggaran dan kebutuhan.
Kenali Terlebih dahulu Jenis Genset Perkins Premium
Saya mengenal genset dari Perkins dari PT Traktor Nusantara atau Traknus. PT Traknus menjadi distributor yang ditunjuk Perkins sebagai agen resmi penyalur genset dan suku cadang asli. Saya mengenal jenis genset Perkins yaitu Silent Type dan Open Type.
Pertimbangan untuk memilih salah satu diantaranya sangat penting. Pemilik industri dapat memilih silent type jika industri mereka adalah fasilitas publik yang membutuhkan suasana tenang seperti hotel, rumah sakit, sekolah dan sebagainya. Sedangkan Open Type sangat pas untuk industri pada umumnya.
Pertimbangan Memilih Genset untuk Kebutuhan Spesifik
Setelah mengenal dua jenis Genset Perkins Premium, saya perlu menyarankan bahwa ada beberapa pertimbangan sebelum memilih generator diesel paling sesuai. Beberapa pertimbangan tersebut adalah:
1. Kebutuhan Daya
Pemilik industri harus tahu kapasitas daya di perusahaan mereka. Mereka dapat menghitung total beban listrik yang perlu didukung oleh genset Perkins. Total beban tersebut termasuk peralatan vital dan non-vital. Hal ini akan membantu mereka dalam menentukan rating daya genset dalam kilowatt (kW) atau megawatt (MW).
2. Aplikasi
Bagi saya, tujuan pengaplikasian genset juga perlu menjadi pertimbangan. Beberapa pemilik industri hanya butuh genset untuk cadangan. Sebagian lagi butuh genset Perkins Premium untuk penyedia daya secara kontinyu. Pengaplikasian yang berbeda perlu jenis genset yang berbeda.
Perkins menghadirkan tiga jenis genset, yaitu Small Series untuk kebutuhan 10 – 200 kVA, Medium Series untuk kebutuhan 250 – 650 kVA dan Big Series untuk kebutuhan 800 – 2250 kVA. Masing-masing series menyediakan pilihan open type dan silent type.
3. Ukuran dan Portabilitas
Faktor ini juga sangat penting karena ukuran genset berpengaruh pada kenyamanan pengguna. Anda perlu mempertimbangkan ruang yang tersedia untuk genset yang anda pilih. Genset Perkins hadir dengan unit besar yang permanen, dan unit ramping dan portabel.
Genset Perkins Premium menawarkan berbagai ukuran dan konfigurasi genset. Saya menilai bahwa Perkins menawarkan produk terlengkap dimana tiap series, baik Small Series, Medium Series dan Big Series hadir dengan berbagai ukuran.
4. Tegangan dan Fasa (Phase)
Saya sering mendengar keluhan pemilik industri yang salah memilih genset karena masalah tegangan dan fasa. Ternyata mereka tidak berkonsultasi dengan penyedia genset bersertifikasi. Pastinya hal ini tidak akan terjadi jika mereka membeli dari PT Traknus.
PT Traknus siap dengan teknisi berpengalaman yang dapat membantu pembeli untuk memilih genset Perkins sesuai tegangan dan fasa yang dibutuhkan untuk sistem listrik masing-masing pembeli. Dengan demikian, pembelian genset akan sesuai dengan kebutuhan perangkat yang menggunakan listrik.
5. Efisiensi
Genset Perkins Premium terkenal dengan kinerja yang efisien dalam penggunaan bahan bakar untuk mengurangi biaya operasional. Setahu saya, hanya mesin genset Perkins yang sudah menerapkan penggunaan Extended Life Coolant (ELC). Bahkan, penggunaannya sudah diaplikasikan di setiap mesin genset dengan manfaat menghemat biaya hingga 50% untuk kebutuhan cairan. Tentu ELC dapat memastikan kinerja mesin dengan lebih baik.
PT Traknus juga sudah memberikan garansi untuk semua jenis genset Perkins Premium yang menggunakan jenis Coolant ELC. Garansi satu tahun ini dapat digunakan untuk pemakaian maksimal hingga 2000 jam. Informasi tambahan yang perlu saya sampaikan adalah setiap jenis genset Perkins telah dilengkapi alternator Stamford yang terbukti menghasilkan daya listrik jauh lebih stabil.
6. Garansi
PT Traktor Nusantara menawarkan garansi dari produsen serta ketersediaan layanan purna jual untuk semua jenis genset Perkins. Suku cadang asli akan menjamin mesin genset Perkins bekerja maksimal.
Perkins memiliki reputasi terbaik dari semua produsen genset. Tetapi, anda masih harus berkonsultasi atau membaca review untuk memastikan jenis yang dapat memenuhi kebutuhan industri secara spesifik. Tetapi, saya menyarankan Anda untuk langsung menghubungi PT Traknus yang menyediakan teknisi tersertifikasi untuk menjawab semua keraguan anda.
Pentingnya Memilih Distributor Resmi
Memang PT Traktor Nusantara bukan satu-satunya penyedia Genset Perkins Premium. Tetapi saya sendiri membuktikan bahwa PT Traknus menghadirkan layanan profesional layaknya distributor tunggal yang ditunjuk Perkins di Indonesia. Selain menghadirkan seri genset Perkins terlengkap untuk berbagai kebutuhan, layanan purna jual dari PT Traknus juga sangat penting untuk mendukung keberlangsungan operasional industri anda.
Anda hanya perlu menghubungi Traknus Contact Center di 1500072. Anda juga dapat melakukan chat di WhatsApp at 0815-1106-1974. Dengan memilih Genset Perkins Premium dari PT Traknus, anda tidak hanya memilih produk terbaik, tetapi juga telah berinvestasi untuk operasional industri anda secara jangka panjang.
Ooh ini genset industri ya bukan yg rumahan? Tapi genset emang penting bnget buat sebuah pabrik. Jangan sampai listrik mati lalu panik dan gak bisa kerja.
Kirain genset buat rumahan. Ternyata buat industri ya.
Tapi penting banget genset itu buat jaga2 kalau listrik mati. Bisnis jadi lancar.
Keberadaan genset memang sangat penting, apalagi untuk teman-teman yang terjun di bidang industri atau usaha lainnya untuk antisipasi ketika ada pemadaman dari listrik negara, genset ini memang vital dan genset perkins premium Pt. Traktor Nusantara bisa menjadi salah satu alternatif untuk dimiliki
Baru ngeuh kalo ada jenis genset silent type dan open type. Memilih genset sebaiknya harus teliti ya, biar nggak menyesal di kemudian hari. Salah satu company yang recommended adalah PT Traknus sebagai penyalur genset berkualitas tinggi
Setiap pabrik emang pasti butuh genset yaaaaa. Produk-produk Traktor Nusantara kayanya udah nggak perlu diragukan lagi kualitasnya, tinggal pilih yang sesuai dengan kebutuhan industrinya yaaaa
6 hal penting yang memang perlu jadi pertimbangan memilih genset, terutama masalah suara yang dikeluarkan ini, agar tidak mengganggu sekitar dan Perkins ini bisa menjawab kebutuhan tersebut ya
Kalau genset untuk Industri memang butuh yang tangguh seperti genset Perkins ini sih menurutku. Soalnya kalau sampai ada kendala di listrik yang menyebabkan produksi terganggu bisa kacau
dulu sewaktu saya bekerja di perushaan energi, perusahaan kami banyak juga pakai alat-alat berat termasuk genset dari Traktor Nusantara ini, jaminan kualitas produknya memang tidak diragukan dan pastinya juga layanannya sangat memuaskan
Milih genset memang ga boleh asal sih ya, kudu yg tangguh memang. Genset Perkins bisa banget jadi yg tepat, apalagi keluaran Traknus ya, ga ada lawan pokoknya.
Genset Perkins ini selain bentuknya mewah, perawatannya jg gampang ya kak. Kukira dgn bentuknya yg gede, ngerawatnya pun susah. Ternyata kita lbh untung ya kak dgn genset ini krn mudah dlm perawatan. After salesnya jg bgs. UMKM / perumahan gede wajib pny alat ini nih.
Ketika memilih produk genset memang kudu menyesuaikan untuk kebutuhan apa dalam sebuah industri yaa.. Selain efisiensi juga dari segi manfaat bisa maksimal. Dan pilihan yang paling oke adalah Genset Perkins Premium dari PT Traknus.
Terbukti kuat dan produknya terjamin kualitasnya.
Ternyata genset ada pilihannya juga ya. Silent type dan open type. Benar-benar baru tahu.
Saat membaca tulisan ini, saya setuju mengenai beberapa pertimbangan sebelum membeli. Khususnya pada efisiensi, dan garansi.
ternyata genset industri dan rumahan berbeda ya xD dulu sempat ingin punya genset di rumah karena rumah ortu masih ada pemadaman bergilir saat itu 😀